Minggu, 12 Oktober 2014

Perkembangan Teknologi komunikasi pada Media

TEKNOLOGI KOMUNIKASI MENDUKUNG KERJA KORPORASI

Teknologi komunikasi mendukung kerja korporasi di berbagai negara secara terpisah, terbukti dengan adanya Kantor Virtual (Virtual office). Virtual Office beranggotakan tim-tim yang saling bekerja sama yang disebut dengan tim yang terpisah secara geografis. Mereka bekerja di seluruh waktu, ruang, dan dengan batas-batas organisasi diperkuat oleh link webs komunikasi teknologi. Karena terpisah secara geografis, maka organisasi boleh menyewa dan mempertahankan orang-orang terbaik tanpa memperhatikan lokasi.

KORPORASI MEDIA MASSA
Korporasi media massa di indonesia ada tiga, yaitu:
a. Media Cetak
b. Media penyiaran
c. New Media, sebuah media yang memfasilitasi interaksi antara pengirim dan penerima identik dengan teknologi yang memanfaatkan internet, sehingga memunculkan suatu istilah baru yang sering disebut dengan jurnalisme online.

Gaya hidup yang serba instan membuat masyarakat tidak memiliki lagi waktu luang untuk sekadar membaca koran ataupun menonton televisi. Peluang inilah yang dilihat sebagai pasar bagi pemilik media. Akhirnya muncullah media online yang sebenarnya merupakan korporasi dari media cetak maupun media penyiaran yang telah ada sebelumnya.

Meskipun tidak semua media online merupakan hasil korporasi media, namun tidak dapat di pungkiri jika kehadiran media online yang berafiliasi dengan media lain memang lebih banyak bila dibandingkan dengan yang tidak. Media online yang berdiri sendiri diantaranya adalah lintas.me. Sedangkan yang berfaliasi dengan media lain yaitu kompas.com, detik.com, metronews.com, tempo.com, dan masih banyak lagi.

Indonesia memiliki jumlah stasiun radio dan TV terbesar kedua setelah Cina. Negeri ini punya satu TV publik, 10 TV swasta nasional, 70 TV swasta lokal, dua TV kabel, satu TV satelit dan lebih dari 1.800 stasiun radio.

PERSAINGAN BISNIS YANG DILAKUKAN MEDIA MASSA
Persaingan bisnis yang dilakukan media massa saat ini merujuk pada media online atau jurnalisme online. Akses yang cepat terhadap informasi menjadi senjata utama media online saat ini. Dibandingkan dengan media massa lain berbasis cetak dan elektronik, media online menjadi bentuk media yang paling mudah diakses oleh khalayak. Teknologi internet yang memanjakan manusia menjadi basis media online. kemudahan masyarakat mengakses internet dimanfaatkan media online untuk

Tidak ada komentar:

Posting Komentar